Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan Gelar Acara Senam Bersama "GERMAS" Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

    Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan Gelar Acara Senam Bersama "GERMAS" Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

    TANGSEL - Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan menggelar acara senam bersama "GERMAS" (Gerakan Masyarakat Hidup Sehat). Kegiatan ini bertempat di lapangan parkir Dinas Kesehatan. Jum'at (05/07/2024).

    Kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan pentingnya pola hidup sehat kepada masyarakat. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah dengan rutin berolahraga. Dengan menerapkan gaya hidup sehat, diharapkan masyarakat dapat melakukan segala aktivitas dan pekerjaan dengan tetap sehat, bugar, dan produktif.

    Kegiatan senam bersama ini merupakan salah satu langkah nyata Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan dalam mendorong terwujudnya masyarakat yang sehat dan sejahtera. (Hendi)

    tangsel
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Lengkong Karya...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Mendapingi RSJ Grogol Untuk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami